Kapolresta Cirebon Berikan Bantuan kepada Anak Asuh Stunting

    Kapolresta Cirebon Berikan Bantuan kepada Anak Asuh Stunting

    CIREBON - Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, memberikan bantuan kepada anak asuh stunting, Senin (29/1/2024). Kegiatan serupa juga dilaksanakan para PJU dan Kapolsek jajaran Polresta Cirebon kepada 202 anak asuh stunting Polresta Cirebon.

    Kali ini, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, menyalurkan bantuan berupa paket sembako dan makanan bergizi kepada anak asuh stunting di wilayah Kelurahan Gegunung, Kecamatan Sumber, Kabupaten Cirebon. Bantuan serupa juga diberikan kepada seluruh anak asuh stunting Polresta Cirebon.

    Bahkan, Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H, juga turut menyapa warga Kelurahan Gegunung dan membagikan bantuan makanan sehat berupa susu hingga biskuit kepada anak-anak yang ditemui di sepanjang jalan di kawasan tersebut.

    Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian Polresta Cirebon kepada masyarakat dalam rangka mencegah dan menekan angka stunting, serta mendukung dan menyukseskan program pemerintah terkait zero stunting di Kabupaten Cirebon, " ujar Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H.

    Pihaknya memastikan siap membantu pemerintah daerah dalam pencegahan maupun penanganan stunting di Kabupaten Cirebon. Pasalnya, langkah terbaik dalam penanganan dan pencegahannya adalah memberi asupan nutrisi serta gizi yang cukup.

    "Kami juga selalu mengedukasi masyarakat perihal masalah stunting, karena stunting ini merupakan masalah yang bisa dicegah sejak awal, saat anak itu belum lahir. Misalnya dengan rutin memeriksakan kehamilan ke posyandu, " kata Kombes Pol Sumarni, S.I.K, S.H, M.H.

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kanit Binmas Polsek Talun Jadi Pembina Upacara

    Artikel Berikutnya

    Peduli Stunting Kapolsek Pabuaran Berikan...

    Berita terkait

    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Tiga Personel Polresta Cirebon Mendapat Kenaikan Pangkat Pengabdian
    Giat Rutin PH Pagi Di Pertigaan Depan SMAN 1 Dukupuntang Cirebon
    Jelang Pilkada Serentak 2024, Tokoh Masyarakat Desa Balad Imbau Masyarakat Kabupaten Cirebon Jaga Kondusivitas
    Puluhan Personel Satreskrim Polresta Cirebon Jalani Tes Urine
    Polresta Cirebon Amankan 2 Pengedar Sabu-sabu
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Kapolresta Cirebon Berikan Penghargaan Kepada Personil Berprestasi 
    Kapolresta Cirebon Bagikan Makanan Bergizi Gratis di SLB Akira
    Polresta Cirebon Siagakan Personel 24 Jam Amankan Gudang Logistik Pilkada
    Personil Polsek Karangsembung  Woro Woro Bangunkan Warga Untuk Makan Sahur
    Kapolsek Dukupuntang Sambang Silaturahmi Ke SDN 1 Girinata
    Tampung aspirasi Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon gelar Minggu kasih di gereja GBI Arjawinangun
    Polsek Panguragan Polresta Cirebon Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Sebagai upaya menampung aspirasi serta keluhan masyarakat Polsek Arjawinangun menggelar Minggu kasih di  GBI Arjawinangun.

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Tokoh Masyarakat Desa Susukan Polsek Susukan Bapak Ibnu Hasan Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Danlanud Sultan Hasanuddin Mengantar Keberangkatan Wakil Presiden RI Kunker Ke Larantuka
    TNI dan ADF Bicarakan Peningkatan Kerjasama Militer

    Tags