Polri peduli anggota Polsek Gebang Polresta Cirebon Berbagai Nasi kotak kepada warga

    Polri peduli anggota Polsek Gebang Polresta Cirebon Berbagai Nasi kotak kepada warga
    KAB. CIREBON -  7 Desember 2024 sekitar pukul 07.30 Wib s/d selesai, bertempat di blok muslim Termasuk Desa Gebang kulon Kecamatan Gebang Kabupaten Cirebon, polsek Gebang Polresta Cirebon berbagai nasi kotak terhadap warga masyarakat di lahan pertanian Desa Gebang Kulon. Kegiatan berbagi tersebut dipimpin oleh Kapolsek Gebang Akp. Wawan Hermawan, S.H beserta Anggota Polsek Gebang. Dalam kegiatan berbagi tersebut Polsek Gebang memberikan bingkisan berupa nasi kotak, air mineral kepada petani blok muslim desa gebang kulon Kecamatan Gebang. Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, S.I.K, S.H, M.H melalui Kapolsek Gebang Akp Wawan Hermawan, S.H menjelaskan Bahwa polri peduli di isi dengan kegiatan memberikan makanan nasi kotak secara gratis kepada warga masyarakat terutama para petani penggarap lahan sawah di blok muslim Desa Gebang Kulon kecamatan Gebang Kabupaten Cirebon adalah salah satu bentuk nyata pelayanan masyarakat Polri peduli kepada warga masyarakat.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Pantau Situasi Kamtibmas, anggota Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Pantau Kamtibmas, Polsek Lemahabang sambangi...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polsek Klangenan Pertemukan Anak Hilang dengan Orang Tuanya
    Panglima TNI Pimpin Sertijab 9 Jabatan Strategis di Lingkup Mabes TNI
    Polda Metro Jaya Panggil Empat Pengurus PWI Pusat, Ungkap Dugaan Penggelapan Dana oleh Hendri Ch. Bangun dan Sayyid Iskandar
    Kiprah Aiptu Agus Riyanto Agar Anak-anak Pemulung Bisa Sekolah

    Tags