Untuk Lebih Mendekatkan Diri Kepada Allah Subhanallahu Wa Talla Polsek Susukan lebak mengadakan giat Binrohtal.

    Untuk Lebih Mendekatkan Diri Kepada Allah Subhanallahu Wa Talla Polsek Susukan lebak mengadakan giat Binrohtal.

    KAB. CIREBON - Dalam rangka mendekatkan diri kepada Allah Subhanallahu Wa Talla Anggota Polsek Susukan lebak Polresta Cirebon melaksanakan kegiatan do'a bersama dan yasinan dipimpin oleh Kapolsek Susukan lebak AKP H. Kuswadi., SH, Kamis (20/06/2024)

    Dalam kegiatan tersebut dihadiri pula oleh para kanit dan Anggota Personil Polsek Susukan lebak, Pelaksanaan kegiatan ini diisi dengan Bersama-sama membaca Asmaul husna dan siraman rohani dari Kapolsek Susukan lebak, ceramah dan doa bersama dimana diharapkan dalam pelaksanaan tugas berbuah keikhlasan dalam menjalani setiap tugasnya dan selalu dalam lindungan Allah Swt.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni., S.I.k. S.H, M.H melalui Kapolsek Susukan lebak AKP H. Kuswadi, SH, untuk selalu mengingatkan kepada anggotanya agar meningkatkan iman dan taqwa kepada Allah Swt, agar ketika melaksanakan tugas selalu berbuat baik dan tidak melakukan pelanggaran atau kesalahan. Ujarnya

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Giat Bin Rohtal Yasinan Dan Doa Bersama,...

    Artikel Berikutnya

    Police Goes to School Kapolsek Susukan lebak...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polresta Cirebon Gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro

    Tags